Kuda Laut, Pejantan Yang Bertelur





Main tebak-tebakan dulu yuk, kalau ayam jagonya sebesar lapangan sepakbola, telurnya sebesar apa hayooo?? sebesar gawang? sebesar bola? salah. Jawabannya ayam jago kan jantan, gak bertelur kali :D. Tapi ada loh hewan jantan yang bertelur, kuda laut. Mungkin kuda laut lah satu-satunya mamalia yang pejantannya yang bertelur. Tapi itu kelihatannya saja loh, Sebenarnya yang bertelur tetap kuda laut betina, hanya saja telurnya dititipkan kepada sang pejantan. Itu karena kuda laut jantan memiliki semacam kantung untuk tempat menyimpan telur-telur mereka. Nah, pada saat telur-telur sampai di kantong kuda laut jantan, lapisan dalam kantung perut akan dipenuhi oleh pembuluh darah, lalu kuda laut jantan akan membuahi telur-telurnya menjadi embrio.

Selama 10-40 hari, embrio-embrio kuda laut akan berkembang dan menjadi bayi-bayi kuda laut. Jumblah bayi kuda laut itu banyak sekali loh, bisa ratusan bahkan sampai ribuan bayi kuda laut sekali melahirkan, waaahhhhhh
Sekarang jadi lebih tahu kan.

0 comments:

Post a Comment